Akun
📄️ Membuat Akun
Untuk membuat akun baru, silakan hubungi Webmaster KweeksNews melalui alamat email . Kirim email dengan judul "[KweeksNews] Daftar Akun Baru Nama". Ganti Nama dengan nama akun yang diinginkan.
📄️ Mengatur Ulang Kata Sandi
Menggunakan alamat email yang akurat merupakan langkah terbaik yang dapat
Kepemilikan akun​
Berikut ini akun-akun yang telah terdaftar di KweeksNews beserta elemen yang diwakili oleh akun tersebut:
Pengelola KweeksNews​
- Webmaster KweeksNews (mewakili tim webmaster dari KweeksNews)
- Redaksi KweeksNews (mewakili tim editor web dan ilustrator dari KweeksNews)
Madrasah Mu'allimin Muhammadiyah Yogyakarta​
- Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah Yogyakarta (mewakili seluruh direksi, staf madrasah, staf pengajar, pengurus asrama, dan pengurus dapur)
Organisasi santri​
- IPM Mu’allimin (mewakili organisasi santri Pimpinan Rating Ikatan Pelajar Muhammadiyah Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah Yogyakarta)
- DEP Mu’allimin (mewakili organisasi santri Dewan Eksekutif Penghela Qobilah Ki Bagus Hadikusumo Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah Yogyakarta)
- Tapak Suci Unit 009 (mewakili organisasi santri Tapak Suci Unit 009 Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah Yogyakarta)
- Lembaga Pers Mu’allimin (mewakili organisasi santri Lembaga Pers Mu’allimin)
- Sobat Perpustakaan Mu’allimin (mewakili organisasi santri Sobat Perpustakaan Mu’allimin)
- Mu’allimin Scientific Community (mewakili organisasi santri Mu’allimin Scientific Community)
- Student of Mu’allimin Medical Team (mewakili organisasi santri Student of Mu’allimin Medical Team)
Organisasi daerah​
- IKMMMY (mewakili organisasi daerah Ikatan Keluarga Madrasah Mu’allimin Mu’allimaat Yogyakarta)
- AMMAKSDA (mewakili organisasi daerah Asosiasi Mu’allimin Mu’allimaat Klaten Semarang dan Sekitarnya)
- IKMMMASSSITA (mewakili organisasi daerah Ikatan Keluarga Madrasah Mu’allimin Mu’allimaat Sindoro Sumbing Slamet dan Sekitarnya)
- IPMMMATIM (mewakili organisasi daerah Ikatan Pelajar Madrasah Mu’allimin Mu’allimaat Jawa Timur)
Komunitas​
- Suku Teater (mewakili komunitas Suku Teater)
- Futsal Mu’allimin (mewakili komunitas Futsal Mu’allimin)
- 68 Store (mewakili komunitas 68 Store)